Rabu, 29 Januari 2014

memadamkan lilin dengan corong

Udara mengalir mengikuti permukaan benda???

Arah aliran udara tergantung dari bentuk bendanya. Contoh: Bila kita meniup udara ke dalam corong, udara mengalir mengikuti permukaan corong. dengan kata lain, angin tidak mengalir ke tengah,melainkan mengalir lewat permukaan corong. tekanan angin menjadi berkurang, dan api malah akan miring ke bagian dalam corong. namun, bila meniup lewat sedotan di dalam corong, uara berkumpul ke dalam sedotan sehingga api lilinnya bisa di padamkan secara efektif ^^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar